EDUCATING THE NATION'S CHILDREN THROUGH THE ASAR MENGAJI PROGRAM IN BABAKANLOA, KARYAMUKTI VILLAGE, CIBATU SUB-DISTRICT, GARUT DISTRICT
DOI:
https://doi.org/10.31958/marawa.v3i2.13512Abstract
Sebagaimana yang kita ketahui indonesia adalah negara yang Sangat luas dengan jumlah penduduk terbanyak ke-4 di dunia dengan populasi penduduk muslim terbesar kedua di dunia setelah dikalahkan oleh Pakistan yang menduduki populasi muslim terbesar kesatu di dunia. Indonesia memiliki cita-cita yang luhur dan agung yaitu salah satu cita-citanya adalah mencerdaskan kehidupan bangsa yang diatur dalam undang-undang Dasar 1945, Tentunya ini bukan merupakan tugas pemerintah saja melainkan tugas setiap orang terutama mereka yang memiliki kesadaran tinggi akan pentingnya kecerdasan. Pada kesempatan kali ini dalam kegiatan kuliah kerja nyata (KKN) Mahasiswa Yang dipelopori oleh UIN Sunan Gunung Djati Bandung Saya Tergerak untuk membuat sebuah program mencerdaskan anak bangsa melalui program asar mengaji di Kampung Babakanloa Desa karyamukti kecamatan Cibatu kabupaten Garut. Tentunya hal ini saya lakukan karena melihat di kampung tersebut masih kekurangan guru mengaji padahal antusiasme masyarakat Terhadap agama sangat besar, Tentunya masalah di setiap daerah berbeda ada yang gurunya ada namun kekurangan murid ada juga yang seperti di kampung Babakanloa banyak murid namun kekurangan guru. Selama kegiatan KKN berlangsung Fokus saya adalah mengajar anak-anak warga terutama mereka-mereka yang masih dibawah 10 tahun dengan harapan Saya bisa ambil alih bagian berkontribusi membantu negara dalam mencerdaskan kehidupan bangsa Serta menjadi manusia yang bermanfaat bagi orang lain, dan juga tentunya pahala jariyah yang mengalir yang saya harapkan.
Downloads
Additional Files
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Asep Ramdani

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with?áMARAWA:?áJurnal Masyarakat Religius dan Berwawasan?áagree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a?áCreative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License?á(CC BY-NC-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See?áThe Effect of Open Access).









