JUAL BELI MAROSOK MENURUT MEKANISME PASAR ISLAM

Robbil Alfires

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetaui perkembangan penelitian Pasar Modal dengan analisis bibliometrik menggunakan VOSviewer. Penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif deskriptif Pengukuran untuk mengkaji Pasar Modal. Penelitian tentang Pasar Modal ini dimulai dari tahun 1970 s/d 2022, sesuai dengan penelusuran Dimensions dengan kata kunci Pasar Modal. Dimana hasil penulusuran tersebut terdapat 1.789 publication Penelitian  dengan 839 Penulis. Hasil penelitian tersebut dianalisis secara deskriptif, diinput, dianalisis dengan VOSviewer dan dengan mengkaji literature review untuk mengetahui bentuk visual pengukuran perkembangan terhadap topik seputar Pasar Modal. Hasil penelitian menunjukkan bahwa publikasi setiap tahun ke tahun meningkat secara segnifikan. Berdasarkan pengukuran dari penggunaan VOSviewer, penelitian seputar Pasar Modal terdapat 599 citation. Kontribusi utama penelitian ini adalah untuk mengetahui perluasan penelitian tentang Pasar Modal dan tema-tema yang jarang dipelajari tentang Pasar Modal


Keywords


Marosok, Mekanisme Pasar, Perantara

Full Text:

PDF

References


Adiwarman Azwar Karim, Sejarah Pemikiran Ekonomi Islam, Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada, 2006

Az-zuhailiy, wahbah, Fiqh Islam Wa Adillatuhu, Jilid 4. Jakarta: Gema Insani. 2011

Haroen Nasrun, Fiqh Mu’amalah, Jakarta: Gaya Media Pratama, 2000.

Heru Wahyudi, Fiqih Ekonomi, Bandar Lampung: Lembaga Penelitian Universitas Lampung, 2012

Iza Hanifuddin, Fiqh Samsarah dan Praktik Pemakelaran, Batusangkar: STAIN Batusangkar Press, 2014

Luluk Latifah, 2023, DropshipDitinjau Dari Fikih, Brilliant: Journal of Islamic Economics and Financehttps Vol. 1 No. 1 (2023): Juni 2023

Laili Nur Amalia, Tinjauan Ekonomi Islam Terhadap Penerapan Akad Ijarah Pada Bisnis Jasa Laundry (Studi Kasus di Desa Kedungrejo Kecamatan Muncar), Economic: Jurnal Ekonomi dan Hukum Islam, Vol.5, No. 2, ISSN: 2088-6365, e-ISSN: 2477-5576

Miftakhul Huda, 2019, Intervensi Negara Melalui Lembaga Hisbah Untuk Keseimbangan Harga Dalam Perspektif Hukum Ekonomi Syariah, jurnal pemikiran dan hukum islam Vol. 5 No. 2 tahun 2019 issn: 2443;3950

Muhammad, Ekonomi Mikro Dalam Perspektif Islam, Yogyakarta: BPFE, 2004

Nurlailiyah Aidatus Sholihah dan Fikry Ramadhan Suhendar. 2019, Konsep Akad Dalam Lingkup Ekonomi Syariah, Syntax Literate : Jurnal Ilmiah Indonesia p–ISSN: 2541-0849 e-ISSN : 2548-1398 Vol. 4, No. 12 Desember 2019

Noufal Azmi,2022,Aktualisasi Peran Pemerintah Dalam Menjaga Stabilitas Harga Melalui Mekanisme Tas’īr (Studi Pendapat Wahbah al-Zuḥailī)Journal of Sharia Economics| Vol, 2022, http://doi.org/10.22373/jose.v3i2.1851

Neneng Nurhasanah, Analisis Keabsahan Jual Beli Menurut Fiqih Muamalah dan KUH Perdata, Jurnal Prosiding Keuangan dan Perbankan Syariah, Vol 3 No.2 (2017), akses 10 Desember 2021

Pusat Pengkajian dan pengembangan ekonomi islam, Ekonomi Islam, Jakarta; PT Raja Grafindo Persada, 2008.

Rizal Fahlefi, Ekonomi Mikro Islam, Batusangkar; STAIN Batusangkar press, 2008

Suhendi, Hendi, Fiqh Muamalah, Jakarta: PT. Raja Grafindo, 2002

Titis Indrawati, Iza Hanifuddin 2021. Eksistensi akad dalam bingkai transaksi bisnis modern: Transaksi bai’mu’athah di supermarket (Existence of Akad in Modern Business Transaction Framework: Bai'mu'athah Transaction in Supermarket). Journal of Sharia and Economic Law Vol. 1, No. 2, December 2021

Tri Wahyuni, 2019, Permasalahan Dalam Penerapan Mekanisme Pasar Perspektif Islam, Jurnal Ekonomica Sharia Volume 5 Nomor 1 Edisi Agustus 2019

Taufik Hidayat, Zikra Rahmi, Welan Safitri, Syahril Huda, Okto Viandra Arnes, 2023, Analisis Jual Beli Marosok Dalam Perspektif Maqashid Syariah, Jurnal Tamwil: Jurnal Ekonomi Islam http://ecampus.iainbatusangkar.ac.id/ojs/index.php/tamwil/index E- ISSN : 2775-8125 P- ISSN : 2476-9452

Yusrizal dan Zainuddin (2023), Tinjauan Fikih Ekonomi Terhadap Gadai Kebun Kelapa Sawit (Studi Kasus di Desa Trans Parit Kecamatan Koto Balingka Kabupaten Pasaman Barat), Jurnal Tamwil: Jurnal Ekonomi Islam http:// ecampus.iainbatusangkar.ac.id /ojs /index.php /tamwil /index E- ISSN : 2775-8125 P- ISSN : 2476-9452

Yenti Afrida, 2016, Intervensi Pemerintah Indonesia Dalam Menetapkan Harga Bbm Ditinjau Dari Mekanisme Pasar Islam, jurnal kajian ilmu-ilmu ke islaman, Vol 1, No 1 (2015): 11 Articles, Pages 1-188

Wilya, Evira, Jurnal al-Syir’ah 2013(Ketentuan Hukum IslamTentang At-Tas’ir Al-Jabari), IAIN Manado;

Zuwardi Annita Sari, 2023, Peran dan Mekanisme Pasar, jurnal Astina Mandiri, e-ISSN 2829-7652 Volume 2 Nomor 2 Juli 2023 Hlm. 123-137




DOI: http://dx.doi.org/10.31958/jtm.v9i2.11059

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Robbil Alfires

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

    

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NoDerivatives 4.0 International License.